Find Us On Social Media :

Beli Bensin di SPBU Pakai Hitungan Uang Rupiah Lebih Pas Dibanding Jumlah Liter, Beneran?

By Galih Setiadi, Rabu, 9 Februari 2022 | 21:21 WIB
Ilustrasi. Beli bensin di SPBU pakai hitungan uang rupiah lebih pas ketimbang jumlah liter, serius? (Pertamina)

MOTOR Plus-online.com - Bikin penasaran, beli bensin di SPBU lebih pas pakai hitungan uang rupiah ketimbang jumlah liter, beneran?

Saat brother beli bensin, ada beberapa cara untuk menentukan jumlah BBM yang akan dibeli.

Mulai dari menyebutkan jumlah uang rupiah, nantinya petugas SPBU memasukkan nominal tersebut ke dispenser.

Atau mungkin menyebutkan satuan liter saat mau beli bensin motor.

Misalnya saja "satu liter" atau "dua liter", atau beberapa liter sesuai pesanan.

Ada juga yang menyebutkan jumlah uang rupiah, seperti "dua puluh ribu" atau jumlah nominal lainnya.

Namun, beredar anggapan kalau beli bensin dengan nominal rupiah lebih akurat.

Menanggapi hal tersebut, Kepala SPBU Pertamina Cikini dan Pramuka, Paimin memberikan penjelasan.

Baca Juga: Muncul Bensin Baru Mutu Diatas Pertamax Cocok Dicampur dengan Pertalite Jadinya Harga Lebih Murah Loh

Baca Juga: Video Petugas SPBU Nyaris Tertipu Uang Kembalian Pembelian Bensin