Find Us On Social Media :

Manajer Tim Repsol Honda Ungkap Alasan Kenapa Marc Marquez dan Honda RC213V Tampil Berantakan di Empat Musim Terakhir

By Uje, Sabtu, 1 Juli 2023 | 15:15 WIB
Marc Marquez terakhir menang balapan pada tahun 2021 (Red Bull Content Pool)

 Baca Juga: Polri Tegaskan Biaya Bikin SIM Rp 100 Ribu, Telat Perpanjang Sehari Wajib Bikin Baru

 

Manajer tim Repsol Honda, Alberto Puig. (MotoGP.com)

Selain itu Alberto Puig juga menambahkan kalau pendekatan pabrikan Jepang seperti Honda dan Yamaha berbeda jauh dengan pabrikan Eropa.

Kita bisa lihat musim ini Ducati, KTM dan Aprilia yang kini tengah berjaya di MotoGP.

"Pabrikan Jepang sangat konservatif dan kurang berani mengambil resiko, berbeda dengan pabrikan Eropa yang lebih berani mengambil resiko besar," tambah Puig seperti dilansir dari gpone.com

"Tapi jelas sangat sulit mengubah mental seperti itu, tapi kita harus bergerak cepat kalau tidak jelas kita akan semakin tertinggal dari yang lain," tutupnya.