Sehingga total pajak motor pesaing Yamaha XMAX tersebut Rp 1.205.000.
Tapi perlu brother ingat, hitungan tersebut berlaku di Jakarta, bisa jadi berbeda kalau di wilayah lain.
Selain itu, hitungan di atas berlaku untuk motor atau kendaraan dengan kepemilikan pertama.
Karena ada progresif, pajak motor bisa menjadi lebih mahal kalau terdapat lebih dari satu.
Nah sekarang coba hitung pajak motor yang brother punya, kira-kira berapa nih?