Honda PCX Baru Bakal Lebih Murah, Harga Dekat dengan Yamaha NMAX

Mohammad Nurul Hidayah - Rabu, 1 November 2017 | 15:38 WIB
Inddi Anggarawangsa/Otomotifnet
Honda PCX elektrik di Tokyo Motor Show 2017 bisa jadi PCX baru nggak mengadopsi mesin konvensional.,

“Kalau seperti itu, kita kan selalu memberikan produk terbaik buat konsumen. Kami ingin memenuhi semua kebutuhan konsumen di Indonesia. Kami harapkan nanti model ini bisa diterima dengan baik oleh masyarakat,” ujar Thomas.

PCX generasi terbaru ini di Jepang mulai dipasarkan tahun depan.

Di Tanah Air pun seperti itu, namun belum bisa diketahui apakah Indonesia lebih dulu ketimbang Jepang atau justru sebaliknya.

“Kita tunggu saja nanti, pada waktunya akan kita informasikan. Paling penting modelnya persis seperti ini yang akan kita bawa ke Indonesia,” ucap Thomas.

Artikel ini sudah dipublikasi oleh Kompas.com dengan judul http://otomotif.kompas.com/read/2017/11/01/092200415/harga-honda-pcx-baru-akan-tempel-nmax

Source : KompasOtomotif
Penulis : Mohammad Nurul Hidayah
Editor : Mohammad Nurul Hidayah




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular