Valentino Rossi Pegang 3 Rekor Ini di MotoGP, Marc Marquez Bisa Kejar?

Mohammad Nurul Hidayah - Jumat, 17 November 2017 | 14:49 WIB
motogp.com
Lewis Hamilton dan Valentino Rossi

(BACA JUGA : Jonathan Rea Janji Tampil Menyerang di WSBK Qatar, Siap Pecahkan Rekor!)

Itu dengan catatan Marquez memenangkan 18 seri setiap tahunnya.

2. Rekor Total Podium

Total podium ini berarti menghitung berapakali pembalap mendapat podium 1, 2 atau 3 di MotoGP.

Sepanjang karirnya The Doctor catatkan 188 podium yang membuatnya di posisi puncak.

Saingan terdekatnya adalah Dani Pedrosa dengan 110 podium dan Jorge Lorenzo dengan 108 podium

Sedangkan Marc Marquez, ada di posisi 9 dengan 59 podium.

Dengan selisih 129 podium, paling cepat Marquez bisa menyamai rekor ini dalam waktu 7 tahun.

(BACA JUGA : Doyan Ngepot Alias Burnout? Kenalan Nih Sama Bikers yang Pegang Rekor Dunia Burnout Terpanjang)

Lewat catatan dirinya terus mendapat podium di setiap seri yang diikuti dalam 7 tahun ke depan.

3. Podium Terbanyak Dalam 1 Musim

Rekor pembalap yang mendapat podium terbanyak dalam 1 musim juga masih dipegang Rossi.

Valentino Rossi mencatatkan rekor 100% podium pada tahun 2003.

Dari 16 seri yang digelar, seluruhnya Rossi berhail naik podium.

Diantaranya 9 podium pertama, 5 podium kedua dan sisanya 2 kali podium ketiga.

Sedangkan Marc Marquez catatkan 88,89% podium dengan 16 kali podium dari total 18 seri.





KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular