Update Harga Bensin BP Castrol Terbaru Desember 2019, Lebih Murah dari Shell dan Pertamina?

Galih Setiadi - Minggu, 22 Desember 2019 | 09:00 WIB
MOTOR Plus/Galih
Harga bensin BP Castrol mulai Rp 10 ribu.

MOTOR Plus-online.com – Meskipun baru, harga bensin BP Castrol justru bersaing dengan jenis bensin lainnya.

Yup, BP Castrol jadi pendatang baru dari segi bahan bakar kendaraan yang dikenalkan pada awal tahun 2019.

SPBU asal Inggris ini menjual beberapa jenis bensin yang memang mirip dengan lawan-lawannya, termasuk Pertamina.

BP Castrol sendiri punya tiga jenis bensin yang bisa dipakai pengendara motor.

Baca Juga: Belum Banyak Yang Tahu, BP Castrol Gak Cuma Jual Bensin Tapi Juga Jual Ban, Spare Part dan Oli

Baca Juga: Bikin kaget, Perbandingan Harga Bensin Pertamina, VIVO, Shell dan BP Castrol

Mulai dari BP 90, BP 92, dan BP 95.

Beberapa jenis bensin BP Castrol pun juga ada kemiripan angka oktan dengan Pertamina.

Sebagai contoh, BP 90 yang bersaing dengan Pertalite karena sama-sama punya angka oktan 90.

Lalu, gimana dengan harga bensin BP Castrol?

Baca Juga: Belum Banyak Yang Tahu, BP Castrol Gak Cuma Jual Bensin Tapi Juga Jual Ban, Spare Part dan Oli

Penulis : Galih Setiadi
Editor : Aong




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular