Akhirnya Terbongkar, Motor Modifikasi Susah Dijual dan Ditolak Dealer Motor Bekas, Ternyata Ini Alasannya

Galih Setiadi - Jumat, 5 Juni 2020 | 13:45 WIB
AK Decal
Ilustrasi motor modifikasi. Banyak dealer motor bekas menolak motor modifikasi, ini alasannya.

MOTOR Plus-online.com - Banyak yang belum paham, motor modifikasi susah dijual lagi dan bahkan bisa ditolak dealer motor bekas.

Yup, pemilik motor gak segan modifikasi motor miliknya supaya bisa dongkrak rasa percaya diri.

Selain buat kontes, motor modifikasi juga dipakai skala harian.

Biasanya, pemilik motor modifikasi akan menjual motor setelah ikut kontes.

Baca Juga: Keren Banget Nih, Video Bikers Blak-blakan Soal PSBB Sampai Cara Bikin Surat Motor Modifikasi

Baca Juga: Pasang Monosok di Honda ADV150 Butuh Sedikit Kesabaran Modalnya Cuma Rp 1 Jutaan

Tapi brother harus tahu, enggak semua dealer motor bekas mau terima motor modifikasi.

Kalaupun diterima, harga motor bekas itu pasti jatuh banget.

Atau bisa juga pemilik dealer motor bekas harus rogoh kocek ekstra untuk membuat motor kembali standar.

Ternyata, ada beberapa alasan motor modifikasi susah dijual.

Baca Juga: Ini Dia Baru Vespa Sprint Hedon, Kelirnya Imut Tapi Spare Partnya Bikin Melongo

Penulis : Galih Setiadi
Editor : Aong




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular

Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.