Mewah, Modifikasi Motor Yamaha NMAX Baru Asal Thailand, Fokus Pengereman

Yuka Samudera - Selasa, 15 Desember 2020 | 13:46 WIB
@pomparazzi
Modifikasi Yamaha NMAX baru dari Thailand, fokus di pengereman.

Baca Juga: Modifikasi Motor Yamaha MX King 150 Dibuat Gahar Pakai Kaki-kaki Moge

Tidak lupa tabung minyak rem Brembo juga dipilih biar area setang juga terdongkrak penampilannya.

@pomparazzi
Master rem Brembo RCS 16

Bicara soal setang, terlihat beberapa modifikasi di area sini juga brother.

Seperti spion yang sudah menggunakan model bar end, lebih sporty!

Plus terdapat quick release untuk holder smartphone atau GPS, simpel tapi manis.

Baca Juga: Modifikasi Motor Honda CB150R Streetfire Kaki-Kaki Padat Ala Sumo

@pomparazzi
Area setang hanya sedikit ubahan, namun tetap enak dilihat.

Yang unik ada di bagian buritan nih brother, terdapat satu unit kamera yang letaknya persisi di bawah stoplamp.

Bisa Mplus tebak, fungsinya mirip-mirip dash cam di mobil nih, bisa merekam semua kejadian di belakang ketika riding.

@pomparazzi
Kamera belakang di bagian bawah stoplamp.

Ternyata suspensi belakang Yamaha NMAX baru ini juga sudah kena upgrade brother.

Sokbreker YSS G-Series dengan warna spring merah dan tabung kompresi terpasang di skutik maksi ini.

Source : Facebook
Penulis : Yuka Samudera
Editor : Ahmad Ridho




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular