Lowongan Kerja Lulusan SMA/SMK, Perusahaan Otomotif Ini Buka 2 Posisi

Erwan Hartawan - Rabu, 7 Juli 2021 | 18:15 WIB
IST
Pabrik HPM Karawang

MOTOR Plus-Online.com - Tersedia lowongan kerja untuk lulusan SMA.

Lowongan ini dibuka salah satu perusahaan otomotif, PT Honda Prespect Motor (HPM).

HPM hanya membuka 2 posisi lowongan kerja.

Buat yang berminat nantinyak bakal menjadi Operator.

Baca Juga: Ada Lowongan Kerja di Super Indo, Bikers Lulusan SMA/SMK Kuy Daftar

Baca Juga: Lowongan Kerja Anak Usaha Bank BRI, Banyak Posisi Cepat Kirim Lamaran

HPM memberikan batas waktu pendaftaran sampai 18 Juli 2021.

Adapun kualifikasi dan persyaratan yang dibutuhkan untuk lowongan kerja HPM sebagai berikut:

Tugas:

Bertugas dalam menjalankan proses produksi, perawatan mesin dan peralatan yang ada, kegiatan administratif, mengemudikan mobil, serta forklift sesuai dengan poin kerja masing-masing.

Baca Juga: Lowongan Kerja di Bank Indonesia, Banyak Posisi Cepet Kirim Lamaran

Kualifikasi Umum:

1. Pria

2. Usia:
- Admin & operator perawatan mesin dan peralatan: usia 18-20 tahun
- Pengemudi mobil dan forklift: usia 18-23 tahun

3. Tinggi Badan:
- Admin & operator perawatan mesin dan peralatan: TB min. 166 cm; BB ideal
- Pengemudi mobil dan forklift: usia 18-23 tahun: TB 160 cm; BB ideal

4. Pendidikan SMK/SMA Sederajat

5. Tidak memiliki gangguan penglihatan

6. Nilai rata-rata rapor 7

7. Sehat jasmani dan rohani

8. Jujur dan disiplin

9. Bersedia bekerja di Karawang

10. Bersedia bekerja dengan sistem shift

Baca Juga: Serbu Lowongan Kerja Pertamina Dibuka Besar-besaran, Ini Syaratnya Bro

Kualifikasi Khusus:

1. Admin: mahir mengoperasikan komputer terutama Ms. Excel

2. Pengemudi mobil: mampu mengemudikan mobil manual dan matic serta memiliki SIM A

3. Operator forklift: mampu mengemudikan forklift dan memiliki SIO

4. Operator perawatan mesin dan peralatan: mahir dalam hal kelistrikan

Baca Juga: Dibuka Besar-besaran Lowongan Kerja Bank Indonesia, Nih Syaratnya

Persyaratan Berkas:

1. Surat Keterangan Sehat yang terdapat keterangan tinggi dan berat badan

2. Pasfoto terbaru (penampilan rapi dan sopan)

3. Scan KTP

4. Scan surat lamaran

5. Scan CV terbaru

6. Scan ijazah

7. Scan SKCK (jika belum ada dapat di-upload KK)

8. Scan transkrip nilai

9. Scan NPWP Scan

10. SIM A atau SIO (untuk pengemudi mobil atau operator forklift)

Baca Juga: WNI Lulusan SMA atau SMK Buruan Daftar, Lion Air Butuh Pramugari dan Pramugara

Jika pendaftar sudah diterima nantinya bakal ditempatkan di Karawang.

Untuk yang tertarik melamar pekerjaan ini bisa mendaftar dengan klik link ini.

Source : Kompas.com
Penulis : Erwan Hartawan
Editor : Aong




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular