Ini Dia Komponen-komponen Dalam Negeri yang Akan Ada di Motor Listrik United

Didit Abdillah - Rabu, 28 Desember 2022 | 14:29 WIB
Raspati/OTOMOTIF
Motor listrik United T1800 dan TX1800 akan memiliki banyak komponen lokal. Bisa menekan harga jadi jauh lebih murah.

Baca Juga: Motor Listrik United Bisa Saja Dijual dengan Harga Rp 10 Jutaan Asalkan...

Kapasitas pabrik United E-Motor bisa mencapai 500.000 unit dalam setahun guna mengejar target penjualan motor listrik di 2023. 

"Pada tahun depan (2023) Presiden Jokowi menargetkan 2 juta unit motor listrik sudah terjual di pasaran dan kami berani United bisa mengambil peran dari bagian tersebut," tutur Henry. 

"Dari segi harga motor kami cukup baik dan harga yang tidak mahal, sehingga kami optimis bisa ambil bagian dari target penjualan 2 juta unit motor listrik itu," pungkasnya. 

Baca Juga: Biaya dan Syarat Perpanjang SIM Online, Bayar Rp 75 Ribu Tinggal Tunggu SIM Dikirim?

 

Penulis : Didit Abdillah
Editor : Aong




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular