Cara Ampuh Debt Collector Leasing Takut Datang Ke Rumah

Albi Arangga - Minggu, 12 Maret 2023 | 16:00 WIB
Tribunnews.com
Ilustrasi debt collector leasing datang langsung ke rumah.

Sebelum datang ke rumah, biasanya debt collector bakal menagih lewat pesan terlebih dulu. 

Jika tak ada jawaban, debt collector bakal langsung mendatangi rumah Anda. 

Untuk itu, jangan sekali-kali abaikan pesan dari debt collector tersebut. 

Jawab saja sejujunya jika bikers belum punya uang untuk melunasinya. 

Kalian juga bisa membuat kesepakatan agar debt collector tak datang ke rumah. 

Mintalah perpanjangan waktu atau keringanan bunga. 

Namun, setelah diberi keringanan pastikan bikers bisa menepati janji kalian. 

Jadi begitu bikers salah satu cara agar penagih utang atau debt collector dari leasing tidak datang ke rumah. 

Baca Juga: Kapolres Baru Kota Bekasi Bakal Mendata Debt Collector Agar Tak Bikin Resah

Penulis : Albi Arangga
Editor : Joni Lono Mulia




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular