Bikers Jangan Kaget WhatsApp Tidak Bisa Dipakai di HP Ini Ketahui Cara Ceknya Berlaku Nasional 24 Oktober

Ardhana Adwitiya - Selasa, 19 September 2023 | 09:06 WIB
The Verge
Ilustrasi WhatsApp.

Jika setelah mengecek HP masih menjalankan Android 4.1, tak ada lagi yang bisa dilakukan karena Google tak lagi menyediakan pembaruan.

Update versi Android mungkin bisa dilakukan pada beberapa HP.

Namun, kemungkinan besar HP tetap tak akan bisa menjalankan WhatsApp.

Oleh karena itu, jika HP masih Android di bawah versi 5, sebaiknya beli HP baru mulai dari sekarang.

Dilansir dari Techadvisor, untungnya aturan itu tidak berlaku untuk iOS di iPhone.

Sesuai peraturan selama ini, pengguna iPhone yang bisa menjalankan WhatsApp adalah iOS 12 atau lebih baru.

Hal ini berdasarkan perubahan terakhir yang berlaku sejak Oktober 2022, di mana WhatsApp menghentikan dukungannya untuk iOS 10 dan 11.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "WhatsApp Tak Bisa Lagi Digunakan di Ponsel Ini Mulai 24 Oktober 2023, Cek Sekarang!"

Penulis : Ardhana Adwitiya
Editor : Aong




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular