MotoGP 2024 Tetap Didominasi Pembalap Spanyol, Kok Bikin Penonton TV Berkurang?

Reyhan Firdaus - Rabu, 15 November 2023 | 19:30 WIB
MotoGP
Marc dan Alex Marquez merupakan pembalap Spanyol yang sukses di MotoGP

MOTOR Plus-online.com - Pembalap Spanyol mendominasi grid MotoGP 2024 nanti.

Bukan rahasia umum, kalau Spanyol jadi penghasil pembalap motor sukses dunia.

Terutama di MotoGP, di mana banyak pembalap Spanyol tersebar termasuk di kelas Moto2 dan Moto3.

Tahun depan, pembalap Spanyol di MotoGP makin banyak dan bikin kaget penggemar balap.

Konon dominasi Spanyol di MotoGP, bikin penonton MotoGP jadi berkurang, kok bisa?

Sebagai informasi, MotoGP 2024 bakalan diisi oleh 11 pembalap asal Spanyol.

Pembalap rookie MotoGP 2024 saja berasal dari Spanyol, yaitu Pedro Acosta.

Juara Moto2 2023 ini, resmi gabung Gas Gas Factory Racing Tech3 yang jadi tim satelit KTM.

Lalu ada 5 dari Italia, 2 dari Prancis, dan masing-masing satu dari Jepang, Afrika Selatan, Australia dan Portugal.

Pasti brother bisa tebak siapa saja nama pembalapnya kan, misalnya Brad Binder dari Afrika Selatan.

Source : MotoGP.com
Penulis : Reyhan Firdaus
Editor : Joni Lono Mulia




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular