Spek Motor Baru Kawasaki Ninja Listrik yang Baru Launching Kok Powernya Cuma Segini

Uje - Jumat, 17 November 2023 | 11:19 WIB
Reyhan
Kawasaki Ninja e-1 dan Z e-1 resmi meluncur

Baca Juga: Kawasaki Ninja Versi Baru Akan Launching, Ini Inspirasi Modifikasi Motor Ninja ZX-25R

 

Rangga
Kawasaki Z e-1 dan Kawasaki Ninja e-1

Wah cukup kecil tuh ya.

Torsi maksimal ada di angka 29,7 lb-ft atau setara 40 Nm.

Motor listrik ini dibekali baterai lithium-ion berkapasitas 50,4V 30Ah atau sekitar 1,5 kWh.

Untuk waktu pengecasan baterai 3,7 jam, dan jarak tempuh kurang lebih 41 mil atau setara 65 Km.

Baik untuk Kawasaki Ninja e-1 dan Kawasaki Z e-1 tidak ada perbedaan spek sama sekali.

Yang membedakan adalah yang satu sport full fairing dan satu model naked bike.

Penulis : Uje
Editor : Aong




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular