Jangan Dibuang Uang Kuno Gambar Presiden Soekarno Laku Rp 100 Juta Per Lembar Setara Harga Honda Forza

Ahmad Ridho - Selasa, 28 November 2023 | 20:10 WIB
Istimewa/ hondacengkareng
Baru tahu uang kuno gambar Presiden Soekarno bisa laku Rp 100 juta per lembar atau setara harga Honda Forza.

MOTOR Plus-online.com - Jangan asal buang uang kuno yang ada di rumah, satu lembar bisa laku Rp 100 juta.

Khusus uang kuno gambar Presiden Soekarno ternyata bisa laku mahal.

Kolektor uang berani beli satu lembar uang Soekarno Rp 100 juta, buruan dihubungi.

Uang kuno ini setara harga motor Honda Forza, motor matic berkapasitas mesin 250cc.

Dikutip dari hondacengkareng.com, satu unit Honda Forza dijual Rp 81.140.000.

Honda Forza menjadi motor matic premium kelas 250cc bersama Yamaha XMAX.

Dikutip dari sajiansedap.grid.id, mata uang rupiah Indonesia yang diterbitkan kali pertama, yaitu Oeang Republik Indonesia (ORI) 1946 dan diedarkan pada 30 Oktober 1946.

Sekalipun demikian pada penerbitan pertama, tanggal yang dicantumkan yaitu 17 Oktober 1945.

Hingga kini telah banyak beragam pecahan, baik logam ataupun kertas, yang dikeluarkan oleh Bank Indonesia.

Baca Juga: Tiga Uang Koin Terbuat dari Emas Diedarkan Bank Indonesia Cepat Simpan Ketahui Cirinya Agar Tak Salah

Penulis : Ahmad Ridho
Editor : Ahmad Ridho




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular