Pilihan Motor Murah Rp 2 Jutaan Bawa Pulang Honda BeAT Lokasi di Jakarta

Ahmad Ridho - Senin, 15 April 2024 | 10:14 WIB
jba.co.id
Motor murah harga Rp 2 jutaan ada Honda BeAT kondisi masih bagus dilengkapi BPKB lokasi di Jakarta buruan bawa pulang.

Baca Juga: Motor Murah Habis Lebaran di Jakarta Honda Supra X 125 Cuma Rp 800 Ribuan Cash, Surat Aman

Honda BeAT tahun 2014 ini akan dilelang di kantor JBA di Daan Mogot, Jakarta Barat.

Dikutip dari laman resmi jba.co.id, motor matic ini akan dilelang mulai tanggal 17 April 2024 mulai pukul 13.00 WIB.

Peminat atau peserta lelang bisa langsung mendaftarkan diri sebelum tanggal akan digelarnya lelang.

Karena harga yang ditawarkan murah, motor Honda BeAT ini ada beberapa kekurangan yang harus diperhatikan.

Dari keterangan Honda BeAT ini hanya dilengkapi BPKB tanpa STNK nantinya pemenang lelang bisa mengurus pembuatan STNK baru di Samsat.

Selain itu minus lainnya adalah kondisi mesin mati, tidak ada kunci kontak dan mesin bekas dibongkar.

Agar tidak kecewa calon peserta lelang wajib membaca deskripsi atau keterangan motor sebelum mendaftar.

Bagi warga Jakarta dan sekitarnya yang mencari motor bekas harga murah bisa langsung mendaftarkan diri.

Honda BeAT ini terbilang sangat murah karena pasaran bekas tahun 2014 masih lumayan sekitar Rp 7 jutaan sampai Rp 9 jutaan.

Baca Juga: Sedih Jumadi Nekat Mudik Jalan Kaki Selama 4 Hari Gara-gara Gaji Seharga Honda BeAT Tidak Dibayar

Berikut keterangan motor murah Honda BeAT 2014 yang akan dilelang JBA:

SPESIFIKASI KENDARAAN

Merk: HONDA
Jenis: BEAT CW
Kapasitas Mesin (cc): 108 cc
Bahan Bakar: Bensin
Odometer: 18055 KM
Nomor Rangka: MH1JFD230EK358366
Nomor Mesin: JFD2E3349280

DOKUMEN KENDARAAN

Nomor Polisi: A 5999 RV
Warna: PUTIH
STNK: Tidak Ada
Masa Berlaku STNK: -
BPKB: READY
Faktur: Ada
Foto Kopi KTP: Tidak Ada
Kwitansi Blanko: Tidak Ada
Form A: Tidak Ada

CATATAN TAMBAHAN: WAJIB CEK BLOKIR & SAMSAT

PERHATIAN: Peserta lelang wajib cek unit & dokumen

Untuk peminat atau yang cari motor bekas harga murah bisa dicek di SINI.

Penulis : Ahmad Ridho
Editor : Ahmad Ridho




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular