Find Us On Social Media :

Wuih, Konsep Motor Listrik Adventure KTM, Pakai Sistem Baterai Swap

By Yuka Samudera, Senin, 8 Maret 2021 | 17:20 WIB
Wuih, konsep motor listrik adventure KTM, pakai sistem baterai swap! (Rideapart.com)

Baca Juga: Motor Listrik Nasional Duluan Dikembangkan Dibanding Mobil Listrik

Apalagi belum lama ini, KTM, Honda, Piaggio, dan Yamaha setuju untuk mengembangkan teknologi pertukaran baterai untuk platform roda dua di masa depan.

Namun tentu merealisasikan sebuah konsep motor listrik yang futuristis itu tidak segampang itu brother.

Kaki-kaki motor konsep KTM EX-C Freeride. (Rideapart.com)

Butuh banyak biaya dan riset agar konsep ini benar-benar bisa ke dalam bentuk nyata.

Kesulitan yang akan ditemui pabrikan jelas ada di mekanikal seperti cara kerja swing arm depan dengan kemudi.

Baca Juga: Asyik, Sepeda Jadi Motor Listrik 2 In 1 Karya Le-Bui Asal Lombok

Mudah-mudahan, KTM bisa menerapkan beberapa ide Lecreux untuk proyek penggantian baterainya di masa mendatang.

Siap menyambut otomotif masa depan brother?