KTM Duke 390 yang Jadi Ulang Tahun Bocah SMP jadi Membawa Maut

Radit Kete - Selasa, 4 Juli 2017 | 14:22 WIB

Peringatan untuk orang tua yang memiliki anak baru beranjak remaja sebaiknya melarang tegas anaknya untuk mengendarai sepeda motor. 

Apalagi jika usianya belum cukup umur dan tidak memiliki SIM (Surat Izin Mengemudi).

Kecelakaan memang hal yang tidak di inginkan oleh semua orang, namun ada baiknya agar kita sebagai pengendara selalu waspada dan berhati-hati.

Kasus kecelakaan banyak terjadi hingga menyebabkan korbannya tewas, tapi kasus seperti ini selalu saja terulang kembali.

Baca juga: Video Pemakai Motor Korban Kecelakaan Karena Ibu-ibu Mendadak Buka Pintu Mobil

Seperti kejadian baru-baru ini terjadi di New Delhi, India.

Remaja berusia 15 tahun bernama Mohammad Umar Sheikh tewas saat mengendarai KTM Duke 390 bersama tetangganya bernama Mohammad Anas.

Insiden bermula saat Umar dan Anas mengendarai motor barunyA di salah satu jalanan di Taman Shastri, New Delhi, India, Jumat (30/6).

Saat remaja kelas delapan SMP memacu motor barunya, dia kehilangan kendali dan menabrak sebuah bajaj. 

Baca juga: Video Tabrakan Maut Setelah Adu Kebut All New Honda CBR250RR dan Yamaha R25

Source : MOTOR Plus
Penulis : Radit Kete
Editor :




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular