Terungkap! Ini Alasan Marc Marquez Tidak Akan 'Membunuh' Valentino Rossi

Ahmad Ridho - Rabu, 6 Desember 2017 | 09:14 WIB
visordown.com
Valentino Rossi dan Marc Marquez

Justru sebaliknya Anda harus banyak belajar hal positif dari idola Anda tersebut.

Rossi adalah panutan," ujar Marquez dilansir Omnisport (5/12/2017).

Marquez dan Rossi sempat berseteru pada 2015 lalu.

(BACA JUGA: Andrea Dovizioso Tampil Cemerlang di MotoGP 2017, Valentino Rossi Malah Bilang Begini)

Karena insiden senggolan di MotoGP 2015, Rossi harus kehilangan kans meraih gelar juara dunia ke-10 sepanjang karirnya.

Namun demikian, Marquez sendiri mengaku Rossi merupakan sosok berpengaruh dan menjadi panutan beberapa pembalap lain termasuk dirinya.

Penulis : Ahmad Ridho
Editor : Ahmad Ridho




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular