Komponen CVT Ini Jadi Penyebab Tarikan Bawah Motor Matic Loyo

Mohammad Nurul Hidayah - Sabtu, 5 Mei 2018 | 08:48 WIB
motorplus
Penyakit Seputar CVT, Bila Tarikan Bawah Skubek Loyo

(BACA JUGA : Mahal.. Harga Satu Baut di Motor MotoGP Aja Bisa Bikin Orang Garuk Kepala

Kalau bahan kampas sudah mengeras, biasanya akan muncul juga bunyi tok-tok saat selongsong gas dibuka tutup dengan cepat.

Jika kampas kopling ganda mulai habis, wajib cepat diganti.

Pasalnya, jika permukaan kampas sampai benar-benar habis, bahan di bawahnya akan bersentuhan langsung dengan mangkok.

Bisa meleleh dan membuatnya nempel dengan mangkuk kopling ganda. Kalau sudah begitu, motor tidak bisa dijalankan.





KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular