Ganteng Maksimal! Suzuki GSX-S150 Pakai Half Fairing, Tinggal Plug and Play Masbro...

Ahmad Ridho - Selasa, 6 November 2018 | 12:58 WIB
Fajrin/Otomotif
Tampilan GSX-S150 dengan half fairing.

Pemotor Nyaris Kehilangan Nyawa, Video Viral Ini Jadi Bukti Bahayanya Jas Hujan Ponco

Pihak AHM Pasrah, Ini Penyebab Honda SH150i Enggak Laku

Fajrin/Otomotif
Pasang Half Fairing di Suzuki GSX-S150 (Gbr.2)

Namun, hal itu sudah membuat tampilan GSX-S150 ini lebih padat dan kekar.

Nah, keunggulan dari half fairing buatan Adi Nur Pratomo ini adalah modelnya yang plug and play (PnP).

Sehingga enggak perlu repot ubah bagian ini dan itu untuk memasang fairing ini.

Pemasangannya pun cukup mudah, pertama lepas baut shroud bagian samping tangki dan baut under cowl.

Sunmori Naik Motor Baru, Ternyata Proses Modifikasi Motor Presiden Jokowi Enggak Lama

Kemudian pasang half fairing yang lokasinya mengisi area kosong antara shroud dan under cowl.

Fajrin/Otomotif
Pasang Half Fairing di Suzuki GSX-S150 (Gbr.3)

Lalu tinggal kencangkan baut shroud bagian samping tangki dan under cowl.

Nah hasilnya GSX-S150 tampil beda tak terlalu telanjang lagi sehingga kesannya lebih kekar.

Artikel serupa sudah tayang di Otomotifnet dengan judul: Pasang Half Fairing di Suzuki GSX-S150, Enggak Telanjang Bulat Lagi

Penulis : Ahmad Ridho
Editor : Ahmad Ridho




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular