Tonjolan Ini Loh Alat Indikator Ketebalan Kampas Rem, Bisa Dilongok

ARSN - Kamis, 8 November 2018 | 13:29 WIB
Isal/GridOto.com
Ilustrasi kampas rem.

Baca Juga: Jangan Pelit Buat Beli Kampas Rem Motor, Segini Waktu yang Disarankan untuk Ganti

Jika kampas rem habis dan masih terus digunakan bisa rugi Sob!

Sebab, besi dudukan kampas rem akan memakan piringan saat bergesekan.

Oya,  ketebalan piringan bisa dilihat dari angka setelah tulisan Minimum Thicknes (Min. TH).

Caranya mengukur ketebalan piringan cakram dengan menggunakan Sigmat atau Jangka Sorong.

Biasanya motor bebek dan matik punya ketebalan 3 mm sampai 3,5 mm.

Jika ketebalannya sampai kurang, disk brake atau piringan cakram kamu bisa robek.

Bahaya banget kan?  

Penulis : ARSN
Editor : ARSN




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular