Ngeri, Mobil Pikap Bawa Bensin Nyemplung ke Sungai, Pemotor Susah Payah Lewati Jembatan

Ahmad Ridho - Sabtu, 22 Desember 2018 | 17:55 WIB
IG @riweuh_id
Jembatan ambruk membuat pemotor kesulitan melintas di sebuah sungai di Kalbar.

Baca Juga : Biar Nggak Overheat di Jalan, Yamaha NMAX Kudu Pasang Alat Ini Nih

Karena rusak, warga meminta pemerintah untuk segera memperbaiki jembatan tersebut.

Warga yang hendak melintas dengan berjalan kaki atau naik motor jadi takut terperosok.

Semoga segera diperbaiki dengan yang lebih layak jembatannya.

Simak video yang diunggah akun Instagram @riweuh_id berikut ini:

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Terjadi sebuah kecelakaan tadi malam, jumat, 21 Desember 2018, kurang lebih pukul 19.15 WIB di Dusun Tanjung Kepayang Desa Nanga Pari Kec. Sepauk Kab. Sintang Kalbar. . Mobil Hilux yang dikendarai oleh Jhoni Anderson membawa bensin melewati jembatan penghubung antar dua Nanga Pari dan Desa Temawang Bulai, jatuh ke Sungai Sepauk bersama dengan ambruknya jembatan tersebut. . . Ambruknya jembatan ini karena kayu yang sudah rapuh dan tidak mampu untuk menahan beban. Masyarakat terpaksa mengambil resiko tersebut karena faktor ekonomi. . . Kondisi jembatan saat ini sangatlah parah dan tidak bisa dilewati menggunakan kendaraan. Padahal belum Lama ini yang lalu masyarakat Desa Temawang Bulai dan Desa Nanga pari memperbaiki jembatan ini secara gotong royong. . . Kami selaku masyarakat pedalaman meminta dan memohon kepada pemerintah yang bertanggung jawab untuk memperhatikan kondisi daerah dan desa serta memperbaiki jembatan tersebut. @beritasintang #riweuh #riweuh_id

A post shared by ???? ???? ???? ???? ???? ???? _???? ???? (@riweuh_id) on

 

Source : Instagram @riweuh_id
Penulis : Ahmad Ridho
Editor : Ahmad Ridho




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular