Lebih Aman Sandal atau Pakai Sepatu Saat Hujan, Waspada Bahaya yang Mengincar Pemotor

Motorplus,Rudy Hansend - Rabu, 17 April 2019 | 10:30 WIB
motor plus
lebih safety cara ini

Baca Juga : Pasang Windshield Ala Motor Sport, Tampilan Yamaha XMAX Jadi Makin Angker

Tetapi dari sisi safety, jelas kurang  Sandal hanya melindungi bagian telapak kaki.

Bagian atas kaki, atau punggung kaki tidak terlindung.

Apabila terkena benturan benda keras, mudah melukai bagian kaki.

Sementara dari kesehatan, ketika hujan, apalagi dibarengi dengan banjir, air yang menggenang bercampur dari berbagai tempat, termasuk dari selokan dan sampah.

Baca Juga : Enggak Cuma Antar Penumpang, Driver Ojol Sigap Tangkap Ular Sanca Pakai Tangan Kosong

"Air kotor selokan membawa penyakit. Karena di selokan dan sampah tempat tikus dan berbagai serangga.

 

motor plus
cara ini tidak safety

Kencing tikus bercampur air hujan bisa menyebabkan leptospirosis," terang dr. Dede Suprahman, dari Klinik Medika, Meruya, Jakarta Barat.

Penyakit ini banyak menyerang pada musim hujan dan banjir. Masuk ke dalam tubuh melalui luka pada bagian kaki.

"Kuman leptospira dapat 'berenang' di air sehingga bisa menginfeksi kaki manusia yang sedang terluka," terang dokter yang juga hobi turing ini.

Source : MOTOR Plus
Penulis : Motorplus
Editor : Ahmad Ridho




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular