Amankah Pakai Ban Balap Motor Buat Harian? Ini Penjelasan Pabriknya

Reyhan Firdaus - Kamis, 18 April 2019 | 17:25 WIB
instagram.com/fdrtire
Ban FDR dipakai untuk OMR Honda CBR150R

MOTOR Plus-online.com - Trend penggunaan ban balap di motor harian, sudah marak sejak lama.

Alasannya, karena diklaim lebih menggigit aspal, cocok buat yang suka cornering.

Namun buat yang belum pernah mencoba, pasti ada pertanyaan besar.

Aman tidak pakai ban balap, untuk kebutuhan riding harian? Yuk kita simak penjelasannya.

Baca Juga : Polisi Mengincar 7 Model Plat Nomor Saat Razia Untuk Ditilang

Baca Juga : Gir Mental Ke Muka Penonton Gara-gara Joki Balap Kelewat Enteng

"Sebenarnya bisa saja, tapi kami enggak merekomendasikan ban balap buat harian terutama yang model slick," buka Ali Syahab, Technical Service PT Suryaraya Rubberindo Industries (SRI) produsen ban FDR.

Kenapa ban slick atau tanpa kembangan, tidak cocok untuk riding harian?

Menurut Ali, ban slick mempunyai grip yang bagus, hanya dalam kondisi tertentu.

Makanya saat balap, ban slick digunakan hanya untuk kondisi aspal kering dan bersih.

Source : GridOto.com
Penulis : Reyhan Firdaus
Editor : Indra GT




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular