Tahu Gak? Tiga Jalan Tol di Indonesia Ini Bisa Dilewati Motor Loh

Aong - Rabu, 7 Agustus 2019 | 16:04 WIB
Kompas.com, Tribunjateng.com
Jalur khusus motor di tol Bali-Mandara

Baca Juga: Keuntungan Pom Pertamini Dalam 5 Bulan Bisa Beli Yamaha NMAX Baru

Peraturan itu dibuat karena motor merupakan alat transportasi dengan jumlah populasi yang besar.

Pemerintah menilai, perlu ada kemudahan untuk biker dalam penggunaan jalan tol, namun tentu saja dengan mempertimbangkan faktor keamanan dan keselamatan.

Nah, Indonesia jalan sudah ada tol mana yang bisa dilewati motor.

Indonesia punya tiga jalan tol yang bisa dilalui motor, yaitu Tol Suramadu atau yang lebih dikenal dengan Jembatan Suramadu, Tol Bali Mandara, dan Tol Balikpapan-Penajam Paser Utara.

Baca Juga: Bejat, Video Onkum Driver Ojek Online Lakukan Pelecehan Seksual, Paha Penumpang Dielus-elus

Tol Suramadu dan Tol Bali Mandara sudah beroperasi, di mana jalur untuk motor memang terpisah dari jalur mobil.

Sedagnkan Tol Balikpapan-Penajam Paser Utara sedang dalam tahap pra kualifikasi lelang.

Seperti yang dilansir Kompas.com, tol ini nantinya bisa dilewati pemotor juga loh.

 

 

Artikel ini sebelumnya tayang di gridoto.com dengan judul: Sudah Paham Belum? Ini Tiga Jalan Tol di Indonesia yang Bisa Dilewati Motor

Penulis : Aong
Editor : Aong




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular