Cuma Digoyang, Ketahuan Kalau Bushing Swing Arm Motor Sudah Rusak

Fadhliansyah - Senin, 9 September 2019 | 16:13 WIB
Dwi Wahyu R./GridOto.com
Bushing arm yang sudah aus atau rusak

Baca Juga: Makin Kekar, Kawasaki Ninja 250 Pasang Swing Arm Limbah Moge Kawasaki ZX-636, Nih Yang Diubah

Biar lebih yakin bisa coba cara dari Agung yang asli Medan ini.

"Kalau ada standar dua coba distandarin dua motornya. Lalu coba goyangkan ban ke kanan dan kiri," tambahnya.

"Kalau ternyata bisa goyang itu berarti bushing swing arm mulai rusak," wantinya.

Sebaiknya kalau sudah mengalami kerusakan, bushing segera diganti bro.

Baca Juga: Mau Pasang Ban dan Pelek Lebar di Honda CBR250RR? Swing Arm Moge Bisa Jadi Pilihan

"Harus segera bongkar dan ganti supaya motor bisa stabil dan enak lagi," tutup Agung yang buka di daerah Rawa Lumbu, Bekasi.

Kerusakan bushing swing arm ini bikin berkendara tidak nyaman, terutama di motor-motor yang sudah berumur.

Source : GridOto.com
Penulis : Fadhliansyah
Editor : Ahmad Ridho




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular