DKI Jakarta Mulai PSBB Jilid 2, Ini Lokasi Samsat Keliling Selama PSBB, Gak Perlu ke Samsat Induk Bro

M Aziz Atthoriq - Selasa, 15 September 2020 | 14:05 WIB
twitter.com/TMCPoldaMetro
DKI Jakarta mulai PSBB jilid 2, ini lokasi Samsat keliling selama PSBB, gak perlu ke Samsat induk bro.

MOTOR Plus-Online.com- DKI Jakarta mulai PSBB jilid 2, ini lokasi Samsat keliling selama PSBB, gak perlu ke Samsat induk bro.

Akibat kasus positif Covid-19 kian meningkat, DKI Jakarta terapkan kembali PSBB, tentunya PSBB jilid 2.

Mulai Senin 14/09/2020 kemarin, Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan resmi memberlakukan PSBB di Jakarta.

Nah ngomongin PSBB, bikers bisa catat nih lokasi Samsat keliling selama masa PSBB jilid 2.

Youtube
PSBB awal kembali diterapkan oleh Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan dan Wakil Gubernur DKI Jakarta Ahmad Riza Patria, Rabu (9/9/2020)

Baca Juga: Kopdar Lebih dari 5 Orang Langsung Dibubarin, Anies Baswedan Larang Warganya Berkerumun Saat PSBB Total

Pelayanan pembayaran pajak kendaraan bermotor selama Pembatasan Sosial Berskala Besar ( PSBB) di DKI Jakarta, tidak hanya dilayani di kantor Sistem Administrasi Manunggal Satu Atap ( Samsat) induk.

Pemilik kendaraan bermotor bisa melakukan pembayaran pajak di Samsat keliling (Samling) yang sudah disediakan oleh petugas.

Setidaknya ada lima lokasi Samling yang siap melayani pembayaran pajak kendaraan selama PSBB.

Hanya saja, pelayanan pajak kendaraan yang dilayani di Samling hanyalah yang pajak satu tahunan saja.

Baca Juga: 3 Hari Jelang PSBB Ketat DKI, Keluar Masuk Jakarta Dibatasi Gak Ya?

Source : Kompas.com
Penulis : M Aziz Atthoriq
Editor : Indra GT




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular