Jadwal Samsat dan SIM Keliling Besok 5 Januari 2021, Catat Lokasinya

Erwan Hartawan - Senin, 4 Januari 2021 | 20:45 WIB
twitter.com/TMCPoldaMetro
Pelayanan mobil Samsat keliling di Jakarta.

MOTOR Plus-Online.com - Jadwal Samsat dan SIM Keliling besok, Selasa 5 Januari 2021.

Buat bikers yang mau perpanjang SIM mapun STNK bisa catat nih lokasinya.

Sekarang gak perlu jauh-jauh ke Samsat atau ke Satpas.

Bikers bisa manfaatin Samsat dan SIM Keliling loh.

Baca Juga: Asyik Bikin SIM Gak Perlu Sesuai Alamat di KTP, Begini Persyaratannya

Baca Juga: Jangan Salah, Masa Berlaku SIM Gak Lagi Mengikuti Tanggal Lahir

Perpanjangan SIM pada layanan mobil SIM keliling hanya untuk SIM A biasa dan SIM C berlangsung dari pukul 08:00-14:00 WIB.

Nah, jika brother akan mengurus perpanjangan SIM atau STNK (di Samsat Keliling), siapin alat tulis sendiri untuk memperlancar saat mengisi data.

TMC Polda Metro Jaya pada Selasa 5 Januari 2021 menyebutkan, layanan mobil SIM keliling kali ini tersebar di 5 wilayah, di antaranya;

Jakarta Timur: Mall Grand Cakung
Jakarta Utara: Lippo Plaza Kramat Jati (Jaktim)
Jakarta Selatan: Kampus Trilogi Kalibata
Jakarta Barat: Mall Citraland Grogol
Jakarta Pusat: ITC Cempaka Mas

Baca Juga: Mulai Hari Ini Perpanjang dan Buat SIM Wajib Psikotes, Segini Biayanya

Selain itu berikut ini Lokasi Pelayanan STNK Keliling Selasa 5 Januari 2021:

1. Samsat Keliling Jakpus: Halaman Parkir Samsat Jakpus

2. Samsat Keliling Jakbar: Tidak ada layanan

3. Samsat Keliling Jaktim: Halaman Parkir Samsat Jaktim

4. Samsat Keliling Jakut: Samling Halaman Samsat Jakut

5. Samsat Keliling Jaksel: Samling Halaman Samsat Jaksel

Baca Juga: SIM Gratis Tak Hanya untuk Pelajar, Orang Miskin dan Pelaku UMKM, Berikut ini Lapisan Masyarakat yang Bisa Menikmatinya

6. Samsat Keliling Kota Tangerang: Halaman Parkir Samsat Kota Tangerang dan Palem Semi Karawaci Tangerang

7. Samsat Keliling Ciledug: Halaman Parkir Samsat Ciledug dan Kantor Kecamatan Pinang Cipondoh Ciledug.

8. Samsat Keliling Serpong: Halaman Parkir Samsat Serpong dan Intermark BSD Jl Lingkar Timur BSD, Rawamekar Jaya dan ITC BSD Serpong

9. Samsat Keliling Ciputat: Halaman Parkir Samsat Ciputat

10. Samsat Keliling Kelapa Dua: Halaman Parkir Samsat Kelapa Dua, Pasar Cisauk Wonderland Kelapa Dua dan Pasar Modern Karawaci Kepala Dua

Baca Juga: Presiden Jokowi Gratiskan Pembuatan SIM Buat Pelajar dan Mahasiswa

11. Samsat Keliling Kota Bekasi: Halaman Parkir Samsat Kota Bekasi

12. Samsat Keliling Kabupaten Bekasi: Halaman Parkir Samsat Kab Bekasi

13. Samsat Keliling Kota Depok: Halaman Parkir Samsat Kota Depok, Kelurahan Kalimulya Cilodong dan Kelurahan Tapos

14. Samsat Keliling Cinere: Halaman Parkir Samsat Cinere

Penulis : Erwan Hartawan
Editor : Joni Lono Mulia




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular