Jaga Silaturahmi, YRFI Jateng Lakukan Hal Ini Saat Buka Puasa Bersama

Ardhana Adwitiya - Senin, 3 Mei 2021 | 13:31 WIB
Dok. Yamaha
Tetap jaga silaturahmi, YRFI Jateng lakukan hal ini saat buka puasa bersama.

 Baca Juga: Wajib Dicoba! 8 Destinasi Touring Wisata Favorit Ala YRFI Bali, Salah Satunya Asik Buat Motocamp

Lalu untuk biker, YRFI Jateng juga memberikan beberapa tips di bulan puasa:

- Bagi yang berkendara sepeda motor disarankan ketika sahur, konsumsi makanan yang mengandung air, hal ini akan membantu memenuhi kebutuhan cairan tubuh saat berkendara di bawah terik matahari.

- Tentukan waktu dan rute saat akan berkendara motor, hal ini untuk menghindari kelelahan karena cuaca panas dan macet di siang hari.

- Perbanyaklah mengucap kalimat istighfar untuk mengendalikan emosi saat berkendara di jalan.

- Gunakan kelengkapan safety gear, mulai dari helm, jaket, sarung tangan, dan sepatu yang nyaman.

Source : Yamaha Indonesia Motor Manufacturing
Penulis : Ardhana Adwitiya
Editor : Aong




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular