Sering Kejadian Nih, Polisi Menggelar Razia di Tikungan, Emang Boleh?

Indra Fikri - Rabu, 8 September 2021 | 18:20 WIB
Kompas.com
Sering banget kejadian nih, petugas kepolisian menggelar razia kendaraan di tikungan, emangnya boleh?

"Secara garis besarnya, pada saat melakukan razia supaya mengambil lokasi yang tidak berdampak pada kelancaran lalu lintas," sebutnya.

Sekadar informasi, dalam Peraturan Pemerintah RI Nomor 80 Tahun 2012 telah dijelaskan.

PP itu mengatur tata cara petugas dalam melakukan pemeriksaan kendaraan bermotor dan penindakan pelanggaran lalu lintas dan angkutan jalan.

Pada bagian kelima, tentang pemeriksaan seperti tertulis dalam Pasal 21:

"Pemeriksaan Kendaraan Bermotor di Jalan secara berkala dan insidental dilakukan di tempat dan dengan cara yang tidak mengganggu keamanan, keselamatan, ketertiban, dan kelancaran lalu lintas."

Kemudian dijelaskan kembali di Pasal 21.

"Yang dimaksud dengan tidak mengganggu keamanan, keselamatan, ketertiban, dan kelancaran lalu lintas misalnya tidak dilakukan di tikungan jalan."

Baca Juga: Geger, Video Pemotor Ngamuk Kena Razia Polisi, Ternyata Ini Masalahnya

Source : GridOto.com
Penulis : Indra Fikri
Editor : Aong




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular