Kata Siapa Rawat Motor Kopling Itu Susah, Begini 4 Tipsnya Agar Awet

Erwan Hartawan - Rabu, 29 September 2021 | 18:55 WIB
Dok. Yamaha
Tips merawat motor kopling

Sayangnya banyak dari mereka masih kurang paham dengan cara merawat motor kopling.

Atau banyak juga yang menganggap merawat motor kopling lebih sulit.

Tapi jangan salah ada 4 tips merawat motor kopling supaya selalu awet loh.

1. Cek Kampas Kopling

Melakukan pengecekan kampas kopling menjadi suatu keharusan yang dilakukan pengendara motor mesin kopling.

Kampas kopling yang bermasalah dapat mengganggu kinerja mesin saat melakukan langkah perubahan transmisi.

Perubahan gigi atau tranmisi akan tersendat sehingga memengaruhi laju motor.

Pentingnya melakukan pengecekan pada kampas kopling untuk menjaga kelancaran saat berkendara.

Jika kampas sudah aus atau terkikis, segeralah ganti di bengkel resmi.

Baca Juga: Catat 6 Tips Sederhana Merawat Ban Motor Agar Awet dan Gak Cepat Botak

Source : berbagai sumber
Penulis : Erwan Hartawan
Editor : Joni Lono Mulia




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular