Selepas WSBK Mandalika 2023, Masalah Bobot Pembalap Kembali Diributkan

Didit Abdillah - Rabu, 8 Maret 2023 | 18:07 WIB
DAB/MOTOR Plus
Masalah bobot badan pembalap kembali menjadi bahasan setelah WSBK Mandalika 2023. Alvaro Bautista sangat diuntungkan.

Baca Juga: Jelang MXGP Sumbawa 2023, Pemerintah Bakal Poles Objek Wisata Setempat

Tak heran regulasi kombinasi berat badan pembalap dan bobot motor sedang digaungkan dalam beberapa pekan terakhir. 

Sebagai satu contoh lagi di MotoGP, Luca Marini adalah pembalap dengan badan tertinggi sampai saat ini. 

Luca Marini memiliki tinggi badan 184 cm dan ia diuntungkan dengan power motor yang cukup besar. 

Baca Juga: Versi Murah Motor Baru Yamaha Scorpio Z Reborn Harga di Bawah Honda BeAT, Tangki Bensin Gede Banget

 

Source : Corsedimoto.com
Penulis : Didit Abdillah
Editor : Joni Lono Mulia




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular