Motor Standar Bisa Tidak Lolos Uji Emisi, Segera Lakukan Ini Biar Tidak Kena Tilang Rp 250 Ribu

Uje - Rabu, 6 September 2023 | 19:00 WIB
Dok Yamaha
Ilustrasi uji emisi, lakukan ini supaya motor kalian lolos uji emisi

Pastikan juga part atau komponen yang menuju ruang bakar dalam kondisi bagus.

Seperti filter udara yang terlalu kotor juga bisa bikin motor tidak lolos uji emisi.

Kemudian wajib juga cek busi yang kalian gunakan.

GridOto
Ganti busi yang kondisinya sudah jelek sebelum uji emisi

"Kalau memang elektrodanya sudah habis sebaiknya diganti baru supaya pembakaran di mesin bagus lagi," yakinnya.

Langkah-langkah tersebut memang bertujuan untuk memperbagus proses pembakaran agar motor bisa lolos uji emisi.

Simpelnya kalian lakukan servis berkala terlebih dahulu sebelum lakukan uji emisi supaya otomatis lolos.

Penulis : Uje
Editor : Ahmad Ridho




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular