3 Jenis Diskon Pajak Kendaraan Berlaku di Kalimantan Timur, Buruan Urus Cuma Sampai Tanggal Segini

Galih Setiadi - Senin, 4 Desember 2023 | 20:10 WIB
TribunKaltim.co/Samir Paturusi
Foto ilustrasi Samsat Keliling. Diskon pajak kendaraan di Kalimantan Timur cuma berlaku sebentar.

Sosialiasi ini mengikutsertakan lurah, kepala desa, camat, hingga pelaku usaha.

Masyarakat juga diharapkan dapat memanfaatkan momentum ini, untuk melunasi pajak kendaraan bermotor mereka.

"Dengan kerja keras kita ini, semoga target PKB akhir tahun juga dapat terpenuhi," pungkasnya.

Dikutip dari akun Instagram @uptdpprdpu, setidaknya 3 macam diskon pajak kendaraan bermotor.

Mulai dari potongan 2 persen bagi yang membayar pajak kendaraan 0 hingga 30 hari sebelum jatuh tempo.

Kemudian, potongan 5 persen untuk pembayaran pada 31 hingga 60 hari sebelum jatuh tempo.

Dan diskon 10 persen berlaku untuk pembayaran pada 61 hingga 90 hari sebelum jatuh tempo.

Instagram.com/@uptdpprdpu
Program diskon pajak kendaraan di Kalimantan Timur sampai 10 persen.

Berlaku hingga Desember 2023, jangan sampai lewatkan kesempatan ini, khususnya brother yang tinggal di Kalimantan Timur.

Artikel ini telah tayang di TribunKaltim.co dengan judul "Pemkab Penajam Paser Utara Beri Keringanan Pajak Kendaraan Bermotor Hingga 10 Persen"

Penulis : Galih Setiadi
Editor : Joni Lono Mulia




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular