Yamaha Mio Pakai Pelat Nomor Dua Angka Diberhentikan Polisi di Puncak Pengendara Emosi

Uje - Minggu, 14 April 2024 | 10:10 WIB
@jabodetabekjur__
Pengendara Yamaha Mio emosi usai dihentikan polisi padahal pakai plat nomor seperti ini

MOTOR Plus - online.com Ramai di media sosial pengendara Yamaha Mio emosi usai dihentikan polisi di Puncak, Bogor.

Pengendara Yamaha Mio tersebut dihentikan polisi yang bertugas selama mengamankan libur Lebaran.

Dalam video yang diunggah akun @jabodetabekjur__ motor Yamaha Mio tersebut dihentikan polisi karena mencurigakan.

Karena nomor polisi yang digunakan hanya dua angka.

"Pengendara yang diberhentikan pihak Kepolisian ini terlihat merekam balik dan seolah-olah paling benar," tulis akun tersebut

"Emang ada yah nopop 2 angka gini buat motor? Atau hanya dibuat-buat saja?," tambahnya.

Nomor polisi yang digunakan Yamaha Mio tersebut adalah F 58 STD.

Usai dihentikan polisi pengendara motor Yamaha Mio tersebut malah emosi.

Baca Juga: Kecelakaan Pemudik Motor dan Anaknya Tewas Usai Tabrak Beton Cor di Sampang, Yamaha Mio Sampai Ringsek

Ia juga merekam aksi polisi tersebut pakai smartphone.

Source : Tribunjatim.com
Penulis : Uje
Editor : Ahmad Ridho




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular