Bos Tim Marc VDS MotoGP Ungkap Kekecewaan Jack Miller Terhadap Honda

Mohammad Nurul Hidayah - Kamis, 14 Desember 2017 | 14:17 WIB
Gold&Goose
Jack Miller mulai menunjukan hasil positif bersama Ducati

MOTOR Plus-online.com - Di balik kepindahan Jack Miller ke Ducati, ada kekecewaan besar yang dipendam Miller oleh Honda.

Seperti yang diketahui, Miller sendiri merupakan proyek spesial yang dibuat HRC.

Pembalap asal Australia ini langsung dikontrak HRC untuk tampil di MotoGP setelah juara kelas Moto3.

Dianggap lama berkembang akhirnya Miller dilepas ke Ducati di akhir musim ini.

(BACA JUGA : Alex Marquez Tes Motor MotoGP di Tim Marc VDS Honda, Kode Keras Bakal Naik Kelas?)

Pemilik tim Marc VDS, Marc van der Straten menyatakan kalau pihaknya punya komitmen besar untuk membuat Miller bertahan di Marc VDS.

Akan tetapi Jack Miller meminta beberapa hal dari Honda untuk 2018.

Sayangnya, Marc VDS tidak memiliki hal yang diinginkan Jack Miller.

"Tapi tidak pernah ada dukungan dari pihak Honda untuk mewujudkannya, dan itulah alasan mengapa kami kehilangan dia," ungkap Michael Bartholemy.

(BACA JUGA : Ini Ucapan Mengejutkan Jack Miller Usai Bergabung Bersama Pramac Ducati)

Kepala tim Marc VDS, Michael Bartholemy juga merasa kecewa dan kehilangan Jack Miller di timnya.





KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular