Nanggung, Skutik Adventure Honda ADV 150 Cuma Pakai ABS di Rem Depan, Ini Alasannya

Reyhan Firdaus - Sabtu, 20 Juli 2019 | 17:03 WIB
Astra Honda Motor
Honda ADV 150 Advance Red merupakan tipe tertinggi

"Kalau Honda PCX 150 pakai yang model bulat biasa," tambahnya.

Apa keunggulan cakram model wave, dibanding cakram konvensional?

"Cakram model wave ini, bisa melepas panas lebih cepat dari model konvensional," jelas Endro.

"Kalau rem terlalu panas, tentu pengereman jadi berpengaruh dan bisa bikin blong," pungkasnya.

Baca Juga: Yamaha NMAX ADV Siap Ladeni Honda ADV150 Yang Baru Saja Meluncur

Dokumentasi Motorplus-online.com
Honda X-ADV 150 yang dikenalkan di Indonesia merupakan adik dari Honda X-ADV 705 di Eropa

Karena selama berkendara, cakram bisa jadi bekerja terlalu keras.

Akibat panas yang dihasilkan dari kampas rem ke cakram, bisa mengakibatkan rem menjadi overheat.

Bobot cakram wave juga bisa lebih ringan, sehingga lebih mantap saat dipakai touring.

Makanya, cakram model wave dipakai di motor sporty Honda, mulai dari Honda Vario 150, CRF150L, sampai CBR250RR.

Baca Juga: Adu Ganteng Honda ADV150 Lawan Yamaha NMAX Difoto Bareng, Keren Mana?

Penulis : Reyhan Firdaus
Editor : Indra GT




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular