Waduh, Valentino Rossi Beneran Pakai Pil Kuat di MotoGP Emilia Romagna 2020

Reyhan Firdaus - Minggu, 20 September 2020 | 16:35 WIB
Yamaha MotoGP
Valentino Rossi saat press konferensi MotoGP di Misano

Baca Juga: Terungkap! Ini Alasan Andrea Dovizioso Mengganti Julukannya Menjadi 'Pengangguran' Jelang MotoGP Emilia Romagna 2020

Para penggemar balap menyebut ini sebagai pernyataan Valentino Rossi, kalau dirinya masih kuat balapan.

Didesain oleh Aldo Drudi dari Drudi Performance, helm ini rupanya membawa berkah buat Valentino Rossi.

Soalnya saat di MotoGP San Marino 2020, Valentino Rossi sempat tampil impresif di barisan terdepan.

Bahkan Valentino Rossi nyaris naik podium ke-3, sebelum di akhir balapan akhirnya disalip oleh Joan Mir dari Ecstar Suzuki.

Baca Juga: Geger, Tim Balap Valentino Rossi Gantikan Avintia Racing di MotoGP 2022, Jadi tim Satelit Suzuki atau Aprilia?

MotoGP.com
Begini Penampakan Helm Spesial Valentino Rossi di MotoGP San Marino, Apa Artinya Nih?

Nah, di MotoGP Emilia Romagna 2020, ada yang berbeda dengan helm Valentino Rossi.

Sebelumnya di bagian belakangnya, obat kuat yang "diminum" Valentino Rossi hanya satu butir.

Namun di MotoGP Emilia Romagna 2020, rupanya Valentino Rossi menengak sampai dua butir nih.

Lebih lengkap, simak fotonya yang diunggah akun Twitter resmi Yamaha MotoGP DISINI.

Source : Facebook/Yamaha MotoGP
Penulis : Reyhan Firdaus
Editor : Ahmad Ridho




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular