Masih Dicari 3 Juta Orang Lagi untuk Terima Bantuan Pemerintah Rp 2,4 Juta Ayo Ajukin Diri Dibuka Sampai Desember Syaratnya Cuma KTP

Aong - Rabu, 7 Oktober 2020 | 19:15 WIB
Kompas.com
Ilustrasi bantuan pemerintah Rp 2,4 juta untuk 3 juta orang lagi segera daftar cukup KTP

1. Nomor Induk Kependudukan (NIK)

2. Nama lengkap

3. Alamat tempat tinggal sesuai KTP
4. Bidang usaha

5. Nomor telepon

Baca Juga: Wuih! BLT atau Bantuan Pemerintah Rp 2,4 Juta Diperpanjang Sampai Akhir Tahun, Bikers Masih Bisa Daftar?

Pelaku UMKM yang telah mengajukan BLT UMKM Rp 2,4 juta dan dinyatakan lolos dapat pemberitahuan melalui SMS dari bank penyalur (BRI, BNI dan Bank Syariah Mandiri).

Setelah terima SMS, penerima BLT UMKM diminta datang ke bank untuk melakukan verifikasi.

Petugas akan memberi tahu dana yang masuk bisa diambil 2x24 jam.

Atau ada juga yang langsung masuk ke rekening setelah melakukan verifikasi.

Selanjutnya dana segar tersebut bisa dipakai untuk jualan atau usaha lainnya. 

Penulis : Aong
Editor : Aong




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular