Pembalap MotoGP Ducati Dan Honda Pegang Rekor Paling Sering Crash Di Paruh Musim MotoGP 2022

Joni Lono Mulia - Senin, 25 Juli 2022 | 20:30 WIB
VR46 Racing Team, LCR Honda Castrol
Pembalap MotoGP Ducati Marco Bezzechi (kir) dan pembalap MotoGP Honda Alex Marquez terbanyak crash atau jatuh di paruh musim pertama MotoGP 2022

Sedangkan dari pembalap MotoGP Honda malah pembalap skuat pabrikan yang dominan sering jatuh, seperti Marc Marquez dan Pol Espargaro (Repsol Honda Team) serta Alex Marquez (LCR Honda Castrol).

Namanya pembalap MotoGP terbanyak crash di paruh musim pertama MotoGP musim ini.

Artinya, pembalap yang masuh dalam daftar terbanyak jatuh atau crash masih bisa bertambah di paruh musim kedua MotoGP 2022 yang dimulai Agustus dan berakhir November tahun ini.

Bikin penasaran siapa pembalap MotoGP Ducati dan Honda yang tercatat sebagai paling banyak crash atau terjatuh di paruh musim MotoGP 2022.

Berdasarkan urutan pembalap MotoGP yang crash atau jatuh paling banyak di paruh musim pertama MotoGP 2022 adalah Marco Bezzecchi (15 kali); Enea Bastianini (14 kali) dan Alex Marquez (12 kali)

Kemudian di posisi 4 terbanyak crash atau jatuh di paruh musim pertama MotoGP 2022 ada Jorge Martin (11 kali) dan Marc Marquez serta Pol Espargaro sama-sama jatuh atau crash sebanyak 10 kali.

Lebih jelas dan lengkap simak daftar pembalap MotoGP terbanyak crash atau jatuh di paruh musim pertama MotoGP 2022 berikut;

 POS  PEMBALAP  TOTAL CRASH
 1  Marco Bezzecchi  15
 2  Enea Bastianini  14
 3  Alex Marquez  12
 4  Jorge Martin  11
 5  Marc Marquez  10
 5  Pol Espargaro  10
 7  Darry Binder  9
 7  Joan Mir  9
 7  Johann Zarco  9
 10  Brad Binder  8
 10  Francesco Bagnaia  8
 12  Aleix Espargaro  7
 12  Jack Miller  7
 14  Fabio di Giannantonio  6
 14  Remy Gardner  6
 14  Franco Morbidelli  6
 14  Takaaki Nakagami  6
 14  Stefan Bradl*  6
 19  Alex Rins  5
 19  Luca Marini  5
 19  Raul Fernandez  5
 22  Fabio Quartararo  4
 22  Miguel Oliveira  4
 24  Lorenzo Savadori*  2
 25  Andrea Dovizioso  1
 25  Michele Pirro*  1
 27  Maverick Vinales  0

Keterangan *: Pembalap pengganti/test rider

Penulis : Joni Lono Mulia
Editor : Joni Lono Mulia




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular