Modifikasi Motor Yamaha Aerox 155 Sang Juara Customaxi, Decal Tema GWK Jadi Andalan

Isal,Yuka Samudera - Sabtu, 6 Mei 2023 | 12:00 WIB
Rizky Apryandi/GridOto
Modifikasi motor Yamaha Aerox 155 decal stiker bertema GWK. Jadi juara Customaxi 2020 nih!

"Jadi, lebih awet dan warnanya enggak gampang pudar," lanjutnya.

Ngomongin biaya, decal Yamaha Aerox 155 bermotif Garuda Wisnu Kencana (GWK) milik Radis ini memakan biaya hampir Rp 1 juta.

"Biayanya decalnya saja habisnya Rp 900 ribuan," ungkapnya.

Tak hanya decal bermotif Garuda Wisnu Kencana, Yamaha Aerox 155 milik Radis Galih ini dilengkapi dengan upgrade pengereman dari RCB.

Rizky Apryandi/GridOto.com
Decall Garuda Wisnu Kencana pada Yamaha Aerox 155 juara Daily Customaxi Bali

Yamaha Aerox 155 ini juga pakai knalpot R9 Missano SS Black series dan sokbreker V-Rossi.

Nah buat kalian yang mau ikutan, pendaftaran Customaxi X Yard Built 2023 sendiri sudah dibuka mulai 15 Maret 2023 hingga 21 Mei 2023 mendatang.

Kalian bisa daftarkan diri langsung di website www.customaxiyamaha.com.

Baca Juga: Cara Modifikasi Yamaha NMAX Terjangkau, Bisa Buat Ikutan Kontes Modifikasi Motor Customaxi X Yard Built 2023

Data Modifikasi

Modifikator Decall: Wakyu Wayan Decall

Ban dan Pelek: standar.

Sokbreker: standar.

Lampu: LED Alis by AIS

Knalpot: R9 Missano SS Black Series

Master Rem Kanan dan Kiri: RCB

Penulis : Isal
Editor : Ahmad Ridho




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular