2 Provinsi Gelar Pemutihan Pajak Motor Awal 2024, Denda Nol Rupiah Termasuk Motor Lelang Bebas BBNKB

Ahmad Ridho - Senin, 22 Januari 2024 | 19:38 WIB
FB Ita New
2 provinsi di Indonesia kembali mengadakan pemutihan pajak motor 2024, banyak keuntungan diberikan. (foto ilustrasi)

Baca Juga: Daftar Kendaraan Tidak Perlu Bayar Pajak Tahunan Kebal Tilang Ketahui Apakah Motor Anda Ada Didaftar

Berikut ini 2 provinsi yang kembali mengadakan pemutihan pajak motor 2024:

1. Aceh

Program pemutihan di Aceh sudah berlangsung sejak 18 Desember 2023 lalu.

Kepastian lanjutan pemutihan ini dikutip dari akun Instagram @bpkaaceh.

Yang bikin senang, masa penghapusan denda berlangsung hingga akhir tahun 2024.

Pemerintah Provinsi (Pemprov) Aceh mengeluarkan kebijakan pemutihan pajak kendaraan bermotor (PKB) hingga 31 Desember 2024.

Artinya selama setahun penuh bisa dimanfaatkan untuk pemilik kendaraan yang nunggak pajak.

Pemutihan pajak ini meliputi bebas Pajak progresif dan bebas Denda Pajak Kendaraan Bermotor.

Berikut syarat yang harus dipenuhi agar bisa mengikuti pemutihan pajak ini, antara lain:

Penulis : Ahmad Ridho
Editor : Ahmad Ridho




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular