Tag: subtitusi

MOTOGUIDE

Subtitusi Belt Honda Vario, Akselarasi Suzuki Spin dan Skywave Makin Nonjok Tanpa Bersuara Kasar

10 Tahun yang lalu - Biker penunggang Suzuki Spin atau Skywave, pasti merasakan ketika tarik gas, rpm susah naiknya. Hal ini banyak dikeluhkan pengguna Spin dan Skywave. Bahkan kadang disertai suara kasar seperti entakan. Motor terasa lemot, dan BBM pun menjadi lebih bor

MOTOGUIDE

Custom Kem Yamaha Xeon RC YMJet-FI, Bisa Subtitusi Kem Versi Terdahulu

10 Tahun yang lalu - Lazimnya yang dilakukan para tunner pada komponen ini adalah mengubah profilnya, guna memanage buka-tutup klep. Mulai dari timing dan lamanya buka tutup klep (durasi), tinggi angkatannya (lift), LSA (lobe separation angel) dan sebagainya.

MOTOGUIDE

Subtitusi Part KTM Duke 200, Jangan Takut Beberapa Item Bisa Pakai Part Motor Umum

10 Tahun yang lalu - Populasi KTM Duke 200 di Indonesia terbilang lumayan banyak. Bahkan saking luasnya tersebar di beberapa wilayah tanah air, motor pabrikan Austria itu kini memiliki komunitas Indoc (Indonesian Duke Owner Community) dan berbasis di Jakarta.

MOTOGUIDE

Part Subtitusi Jupiter MX, Masih Bisa Kok Caplok Part Dari Saudara-nya

10 Tahun yang lalu - Yamaha Jupiter MX juga punya part substitusi comotan saudara semerek. “Kebanyakan masih merek Yamaha,” jelas Sigit dari MX Shop. Bagian blok seher, bisa pakai Yamaha V-ixion.

MOTOGUIDE

Subtitusi Suku Cadang Bajaj Pulsar Series, Butuh Penyesuaian

10 Tahun yang lalu - Sobat penunggang Bajaj Pulsar series, akhir-akhir ini pasti dibuat pusing dengan semakin sulitnya mendapatkan suku cadang.

MOTOGUIDE

Subtitusi Filter Oli New Ninja 250, Lebih Murah Pakai Punya Mobil

10 Tahun yang lalu - Buat sobat penunggang Kawasaki New Ninja 250, patut waspada dan rajin-rajin mengecek kondisi filter oli. Sebab, part ini memiliki fungsi vital. Yaitu, menyaring oli yang akan dialirkan ke setiap komponen yang ada di bagian head silinder.

MOTOGUIDE

Subtitusi Tutup Tangki Yamaha Scorpio Z, Bisa Comot Punya Macan

11 Tahun yang lalu - Yamaha Scorpio Z memang seperti terjepit di 2 generasi, pasalnya dari generasi Scorpio hanya Scorpio Z yang menggunakan tutup tangki konvensional seperti Honda Tiger.

MOTOGUIDE

Part Subtitusi Honda CBR150, Sementara Pakai Punya Tiger

11 Tahun yang lalu - Biar di jual lewat importir umum (IU), Honda CBR150 versi Thailand juga butuh perawatan berkala. Apalagi sudah dipakai beberapa lama dan mulai butuh penggantian suku cadang. Dan problemnya, pengadaan spare-parts asli pasti selalu ada.

MOTOGUIDE

Subtitusi Kampas Kopling Matik, Bisa Pakai Beda Merek

11 Tahun yang lalu - Sobat pemilik pacuan matic, enggak perlu takut. Maksudnya enggak perlu takut enggak ada kampas kopling yang bisa disubstitusi jika ada masalah di kampas kopling besutan kesayangan.

MOTOGUIDE

Subtitusi Gir Depan, Dari Ukuran Besar Hingga Kecil

11 Tahun yang lalu - Senang korek motor atau modifikasi mesin kerap membutuhkan gir yang tidak biasa. Misalnya gir depan sangat kecil, butuh ukuran 10 atau sangat besar dari 16 sampai 17 mata.

MOTOGUIDE

Subtitusi Kabel Kopling Tiger, Pakai New MegaPro Lebih Ringan

11 Tahun yang lalu - Main kopling bikin pegal tangan.Apalagi kalau jalanan macet, bisa keram tuh tangan. Bagi pemuilik Honda Tiger ada cara mudah dan murah. Salah satunya subtitusi menggunakan kabel kopling Honda New Mega Pro.

MOTOGUIDE

Subtitusi Kampas Rem Astrea Grand, Bisa Pakai Kharisma

11 Tahun yang lalu - Beberapa bikers pengguna Honda Astrea Grand kadang galau dan mengeluh kalau rem belakang diinjak tapi motor ogah berhenti. Banyak yang beranggapan, kalau kondisi ini disebabkan kampas rem yang sudah habis.

MOTOGUIDE

Subtitusi Kampas Kopling Tiger, Kombinasi Pakai Supra

11 Tahun yang lalu - Lalu lintas perkotaan yang padat, pastinya menawarkan gaya berkendara stop and go. Terlebih di jam pergi-pulang kerja. Kemacetan, hanya jadi satu pilihan.

MOTOGUIDE

Subtitusi Kampas Kopling Motor Sport Yamaha, Byson Paling Beda

11 Tahun yang lalu - Tiga motor sport Yamaha yaitu Scorpio, V-ixion dan Byson punya dimensi kampas kopling sama. Lingkar dalam, luar serta jumlah kaki yang nggak beda jauh. Makanya dianggap bisa saling tukar.

MOTOGUIDE

Subtitusi Sil dan Piston Master Rem Kawak Kaze

12 Tahun yang lalu - Sil berikut piston master rem memang bukan part fast moving. Makanya lama kalau mau ganti. Tapi, bukan berarti nunggu rusak baru diganti. Justru bisa sangat bahaya lantaran lebih sering diabaikan.

MOTOGUIDE

Injektor Bisa Subtitusi, Tapi Perhatikan Spesifikasinya!

12 Tahun yang lalu - Jika boleh dibilang, injektor tak ubahnya punya peran sebagai spuyer. Ya, buat bantu semburkan campuran udara dan bahan bakar ke intake dan ruang bakar. Tapi tentunya, injektor lebih canggih.

MOTOGUIDE

Subtitusi Rantai Yamaha Vega, Pakai 420 Kejar Akselerasi

12 Tahun yang lalu - Penggantian ukuran rantai kerap dilakukan buat mereka yang doyan akselerasi. Tak sekadar panjang, tapi juga ukuran lebar alias profil.

MOTOGUIDE

Untung-Rugi Subtitusi Kampas Kopling Satria F-150 Pakai Milik TS

12 Tahun yang lalu - Setahun, Reza Arfinzar punya Suzuki Satria F-150 lansiran 2011. Seiring waktu, kuda besi kesayangan itu jadi tak bertenaga. ÔÇ£Mesin teras selip. Terutama ketika dipakai berakselerasi spontan,ÔÇØ kata warga Bojong Gede, Bogor, Jawa Barat itu.

TERPOPULER

Tag Popular