Nembak di Motor Suzuki Coba Buang Part Ini, Suara Dor Langsung Hilang

Motorplus,Rudy Hansend - Selasa, 2 Juli 2019 | 12:00 WIB
Posisi bagian bilah membran harus dibalik

Baca Juga: Video Detik-detik Honda Jazz Gagal Drifting, Deretan Motor Kawasaki Ninja 250 Buyar Diseruduk

“Solusi aman PAIR harus dilepas,” tambah mekanik jangkung  yang menyakinkan kalau lepas PAIR tidak pengaruh terhadap kinerja mesin.

Untuk melepas PAIR ada beberapa tahapan, tahap awal lepas slang yang berhubungan dengan intake karburator.

Setelah itu lepas slang yang nempel di vacuum reed valve atau membran di tutup kepala silinder.

Eits masih belum kelar. Ada beber apa tahapan lagi yang harus dilakukan.

Baca Juga: Main Keroyok, Video Penganiayaan Anggota TNI Yang Tewas Samping Honda Vario

Tutup lubang pada intake manifold tadi dengan slang kecil yang sudah dipampet baut.

Selanjutnya akali vacuum reed valve tadi biar tidak berfungsi lagi.

Lanjut! berikutnya mepas rumah membran dengan obeng kembang.

"Selanjutnya balik posisi bagian bilah membran agar kondisinya rapat sehingga tidak ada udara dari luar masuk," tegas Aris yang memastikan kalau langkah ini akan bikin konsumsi bahan bakar Spin jadi lebih irit.

Artikel ini sudah dimuat di Tabloid MOTOR Plus edisi 644 th 2011.

Source : MOTOR Plus
Penulis : Motorplus
Editor : Aong




KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular